Senin, 13 Juni 2016

Supardi 21.21
Pada saat ini Nissan memiliki beberapa hasil produksi unggulan dan sangat di minati oleh para pecinta mobil roda empat tanah air. Tahun ini Nissan mengeluarkan beberapa varian mobil terbarunya sepertiNew Nissan Evalia. Dengan berbagai macam pilihan mulai dari warna Blue Green Metallic, White Solid, Silver Metallic, Black Solid dan Grey Metallic.

Ditambahkan, seiring dengan perluasan jaringan dealer, pihaknya juga akan meningkatkan kualitas pelayanan yang lebih baik kepada pelanggan di jaringan dealer yang sudah beroperasi, baik melalui pengembangan sumber daya manusia dan juga perbaikan fasilitas yang sudah ada, baik di showroom maupun bengkel. “Kami ingin berkembang tidak hanya dari sisi kuantitas, tapi juga kualitas, guna memberikan total ownership experience terbaik bagi konsumen Nissan.

Nissan pertama kali masuk secara resmi ke Indonesia pada tahun 1969 dengan nama Datsun melalui Agen Tunggal PT Indokaya yang didirikan oleh H. Abdul Wahab Affan bersama dengan saudara-saudaranya. Jenis kendaraan yang diproduksi pada tahun itu adalah pick up, multi purpose (jip) dan sedan dengan produksi rata-rata 750 unit/bln yang dipasarkan di Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Bali, Lampung, Bengkulu, Palembang, Padang, Balikpapan, Ujung Pandang, Medan dan Menado.

Nissan memiliki reputasi yang tinggi dalam menciptakan kendaraan sport yang legendaris. Nissan juga berhasil menciptakan kendaraan keluarga elektrik yang praktis, nomor satu di dunia, Nissan LEAF. Kini Nissan menggabungkan dua reputasi besar tersebut untuk menciptakan sebuah kendaraan sport berperforma tinggi, yang ramah lingkungan dan 100% tenaganya berasal dari listrik, Nissan ESFLOW. Mobil konsep ini dapat berakselerasi 0 – 100 Km/h hanya dalam tempo kurang dari 5 detik. Baterainya dapat menempuh jarak lebih dari 240 Km dalam sekali pengisian daya.Mobil sports dua-pintu dengan design dramatis ini menjadi mobil konsep yang dapat dinikmati pengunjung di booth Nissan di GIIAS 2015.
Description: Pilih Mobil Nissan Yang Bagus
Reviewer: Supardi
Rating: 4.0
ItemReviewed: Pilih Mobil Nissan Yang Bagus

Tidak ada komentar: